Materi Pelajaran Sejarah Kelas 11 SMA Lengkap - Sejarah adalah cabang ilmu pengetahuan yang menelaah tentang asal usul dan perkembangan serta peranan masyarakat di masa lampau. Melalui serangkaian metode dan metodologi sejarah, kita bisa menemukan nilai-nilai kearifan yang dapat digunakan untuk melatih kecerdasan, membentuk sikap, watak dan kepribadian. Oleh karena itu, sangat penting bagi setiap generasi penerus bangsa untuk memahami masa lalu bangsanya.
Untuk memahami cerita masa lalu bangsa salah satunya dengan cara mempelajari sejarah-sejarah yang ada melalui buku yang tersedia seperti adanya buku paket sejarah untuk SMA kelas 11 ini semoga dapat membantu generasi penerus dalam memahami sejarah dan tidak melupakan sejarah bangsa indonesia. Adapaun materi yang akan dipelajari dalam mata pelajaran sejarah di SMA kelas 11 adalah sebagai berikut.
- Bab 1 Perkembangan Negara Tradisional di Indonesia
- Bab 2 Perkembangan Kebudayaan Hindu-Budha dan Islam di Nusantara
- Bab 3 Indonesia Masa Penjajahan VOC, Pemerintahan Hindia Belanda, Inggris, dan Jepang
- Bab 4 Perkembangan Kebudayaan Masyarakat Nusantara di Bawah Penjajahan Asing
- Bab 5 Perkembangan Paham baru dan Munculnya Pergerakan nasional Indonesia
No comments:
Post a Comment